Pengujian Berbagai Varietas Padi (Oryza sativa L.) terhadap Kondisi Cekaman Fe2+ Di Lahan Pasang Surut

Pengujian Berbagai Varietas Padi (Oryza sativa L.) terhadap Kondisi Cekaman Fe2+ Di Lahan Pasang Surut

Penulis

  • Karterine Dewi Endah Dirgasari Universitas Sriwijaya
  • Mery Hasmeda Universitas Sriwijaya
  • Umar Harun Universitas Sriwijaya

DOI:

https://doi.org/10.33019/agrosainstek.v3i1.55

Kata Kunci:

Varietas padi, Cekaman Fe2, Lahan pasang surut

Abstrak

Pengembangan budidaya tanaman di lahan pasang surut memiliki kendala cekaman Fe2+ yang menjadi faktor pembatas pertumbuhan dan produksi tanaman.  Penelitian ini bertujuan untuk mempelajari karakteristik pertumbuhan dan kemampuan produksi dari varietas padi di lahan pasang surut serta untuk mendapatkan varietas yang toleran terhadap cekaman Fe2+ di lahan pasang surut.  Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu Rancangan Acak Kelompok (RAK) tunggal dengan 20 perlakuan varietas yang diulang sebanyak 3 kali. Uji lanjut menggunakan uji BNT 5%. Perlakuan yang diaplikasikan adalah 20 varietas padi yang meliputi varietas Towuti, Siam Unus, Mashuri, Mekongga, Ciherang, Cilamaya Muncul, Pokalli, IR 64, Siak Raya, Inpari 30, Inpara 1, Limboto, Inpara 3, Inpara 4, Inpara 5, Inpara 6, Inpara 7, Inpara 8, Inpara 9 dan Awan Kuning.  Hasil penelitian menunjukkan bahwa panjang akar, jumlah anakan, bobot gabah per plot dan bobot basah malai berpengaruh sangat nyata terhadap parameter yang diamati.  Varietas Mashuri, Mekongga, Towuti, Siam Unus dan Awan kuning memiliki tingkat toleran yang tinggi pada lahan yg cengkaman Fe nya tinggi dilahan pasang surut dibanding dengan varietas lainnya.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Biografi Penulis

Karterine Dewi Endah Dirgasari, Universitas Sriwijaya

Program Studi Ilmu Tanaman, Bidang Kajian Utama Agronomi, Fakultas Pertanian

Mery Hasmeda, Universitas Sriwijaya

Program Studi Budidaya, Fakultas Pertanian

Umar Harun, Universitas Sriwijaya

Program Studi Budidaya, Fakultas Pertanian

Referensi

Asmawati. 2016. Kajian Beberapa Genotipe Padi Beras Merah pada Kondisi Cekaman Fe [Disertasi]. Program Ilmu Tanaman Pertanian Program Pascasarjana Fakultas Pertanian Universitas Sriwijaya. 124 hal.
Badan Pusat Statistik. 2016. Produksi, Luas Panen, dan Produktivitas Padi dan Palawija di Indonesia. www.pertanian.go.id Diakses Palembang, 10 Januari 2016.
Harahap S, Ghulamahdi M, Aziz S dan Sutandi, A. 2015. Pengaruh Pengelolaan Air dan Genotipe Padi terhadap Keracunan Besi dan Produktivitas Padi di Lahan Pasang Surut Tipe Luapan B di Sumatera Selatan. Jurnal Pengkajian dan Pengembangan Teknologi Pertanian, 17 (2).
Hairmansis A, Kustianto B, Supartopo, Suwarno. 2010. Correlation Analysis of Agronomic Characters and Grain Yield of Rice for Tidal Swamp Areas.. J. Agric. Sci. 11:11-15.
Hairmansis A, Aswidinnoor H, Supartopo, Suwarno WB, Suprihatno B dan Suwarno. 2013. Yield and Grain Quality of Ten Promining Rice Breeding Lines for Tidal Swamp Areas. J. Agron. Indonesia 41(1):1-8.
Sagala D, Ghulamahdi M, Trikoesoemaningtyas, Lubis I, Shiraiwa T dan Homma K. 2019. Growth and Yield of Six Soybean Genotypes on Short-term Flooding Condition in the Type_B Overflow Tidal Swamps. J. Agron. Indonesia 47(1):25-31.
Lestari T, Trikoesoemaningtyas, Ardie SW, Sopandie D. 2014. Screening of Several Sorghum Genotypes on Acid Soil Tolerance. International Journal of Agronomy and Agricultural Research (IJAAR). 5(5): 170-176.
Lestari T, Trikoesoemaningtyas, Ardie SW, Sopandie D. 2017. Peranan Fosfor dalam Meningkatkan Toleransi Tanaman Sorgum terhadap Cekaman Aluminium. J. Agron. Indonesia 45(1):43-48. DOI: https://dx.doi.org/10.24831/jai.v45i1.13814
Lestari T, Apriyadi R, Setiawan F. 2018. Keragaan Tanaman Ubi Kayu Lokal Bangka dengan Pemberian Mikoriza di Tanah Masam. AGROSAINTEK: Jurnal Imu dan Teknologi Pertanian 2(1):15-21.
Makarim AK, Sudarman O, Supriadi H. 1989. Status Hara Tanaman Padi Berkeracunan Besi di Daerah Batumarta. Sumatera Selatan. Jurnal Penelitian Pertanian 9 (4): 166-170.

Diterbitkan

2019-06-27

Cara Mengutip

Dirgasari, K. D. E., Hasmeda, M. dan Harun, U. (2019) “Pengujian Berbagai Varietas Padi (Oryza sativa L.) terhadap Kondisi Cekaman Fe2+ Di Lahan Pasang Surut: Pengujian Berbagai Varietas Padi (Oryza sativa L.) terhadap Kondisi Cekaman Fe2+ Di Lahan Pasang Surut”, AGROSAINSTEK: Jurnal Ilmu dan Teknologi Pertanian, 3(1), hlm. 30–35. doi: 10.33019/agrosainstek.v3i1.55.